Lomba GenTangguh Agustus 2022

Bismillah, Sahabat Tangguh semuanya, Alhamdulillah GenTangguh telah mengadakan lomba untuk Periode Agustus 2002. Sebanyak tidak kurang dari 450 peserta telah melakukan pendaftaran. Dan 141 peserta diantaranya telah mengirimkan video dan karya mereka. Adapun lomba kali ini terdiri dari 3 cabang yaitu : Lomba adzan untuk usia 12-15 Tahun Lomba Ceramah Singkat untuk usia 12-15 Tahun … Read more

Rasa Aman itu Adalah Nikmat

Rasa aman adalah suatu nikmat. Coba kita perhatikan bagaimana jika kita hidup di lingkungan yang tidak aman. Misal, di sekitar kita banyak pemabuk. Malam hari penuh keributan dan keonaran. Atau mungkin yang lebih parah di sekitarnya terjadi peperangan, tentu hidup jadi tidak tenang. Maka syukurilah jika kita mendapat lingkungan yang penuh ketenangan dan masyarakatnya beradab. … Read more