6 Keutamaan Mencari Nafkah

Kadang kita -sebagai suami- merasa lelah, capek sehingga banyak mengeluh. Pergi begitu pagi, pulang pun ketika matahari akan tenggelam, rasa lelah yang kita dapat. Kegiatan mencari nafkah sebenarnya suatu amalan yang mulia yang patut diniatkan dengan ikhlas sehingga bisa meraih pahala. Karena keutamaannya amat luar biasa, pahalanya yang besar, bahkan bisa sebagai tameng dari jilatan … Read more

Rasa Aman itu Adalah Nikmat

Rasa aman adalah suatu nikmat. Coba kita perhatikan bagaimana jika kita hidup di lingkungan yang tidak aman. Misal, di sekitar kita banyak pemabuk. Malam hari penuh keributan dan keonaran. Atau mungkin yang lebih parah di sekitarnya terjadi peperangan, tentu hidup jadi tidak tenang. Maka syukurilah jika kita mendapat lingkungan yang penuh ketenangan dan masyarakatnya beradab. … Read more

Akankah Sial jika Menikah di Bulan Muharram

Bismillah walhamdulillah was sholaatu wassalam’ala Rasulillah wa ba’du. Dalam kalender Hijriyah, suro disebut sebagai bulan Muharram. Berkaitan keyakinan yang seperti itu, tentu saja tidak benar. Karena alasan berikut: [1] Muharram adalah salahsatu dari empat bulan suci dalam Islam. Rasulullah shallallahu alaihi wasallam menjelaskan keempat bulan ini, إنَّ الزَّمَانَ قَدْ اسْتَدَارَ كَهَيْئَتِهِ يَوْمَ خَلَقَ اللَّهُ السَّمَوَاتِ وَالأَرْضَ السَّنَةُ … Read more

Mengapa Harus Puasa Asyura

Apa saja keutamaan puasa Asyura? Puasa Asyura ini dilakukan pada hari kesepuluh dari bulan Muharram dan lebih baik jika ditambahkan pada hari kesembilan. Berikut beberapa keutamaan puasa Asyura yang semestinya kita tahu sehingga semangat melakukan puasa tersebut. 1- Puasa di bulan Muharram adalah sebaik-baik puasa. Dari Abu Hurairah, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, أَفْضَلُ الصِّيَامِ بَعْدَ رَمَضَانَ … Read more

Muharram Bulan Pertama Hijriyah

DefinisiMuharram artinya waktu yang diharamkan, yaitu di haramkan untuk berperang dibulan ini, karena agungnya bulan ini, sehingga tidak boleh ada kedzaliman di dalamnya. Bulan Muharram sebelumnya dinamakan dengan Shafar Awwal kemudian diganti menjadi bulan Muharram setelah islam datang. Bulan Muharram adalah bulan pertama dalam sistem penanggalan (kalender) islam. Imam Hasan al-Bashri rahimahullah berkata; “Sesungguhnya Allah membuka awal tahun dengan bulan haram … Read more

Anak Perempuan Bagian dari Ayahnya

Anak Perempuan Bagian dari Ayahnya diisusun oleh : ustadz Abu Rufaydah Lc,. MA Allah berfirman : وَلَيْسَ ٱلذَّكَرُ كَٱلْأُنثَىٰ Dan anak laki-laki tidaklah seperti anak perempuan. (QS. Alimran : 36) Mulai saat ini berhentilah menganggap sama antara anak laki-laki dan perempuan. Allah dengan tegas mengatakan tidak sama antara anak laki-laki dan perempuan. Dengan berbagai macam … Read more

KEUTAMAAN PUASA ARAFAH

Salah satu amalan utama di awal Dzulhijjah adalah puasa Arafah, pada tanggal 9 Dzulhijjah. Puasa ini memiliki keutamaan yang semestinya tidak ditinggalkan seorang muslim pun. Puasa ini dilaksanakan bagi kaum muslimin yang tidak melaksanakan ibadah haji. Berikut penjelasan keutamaan puasa arafah. Dari Abu Qotadah, ia berkata bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, صِيَامُ يَوْمِ … Read more

Bolehkah Memakan Daging hewan yang kita kurbankan?

Idealnya, dalam pelaksanaan qurban, ada sebagian hasil qurban yang dimakan sendiri dan ada yang diberikan kepada orang lain. Allah berfirman dalam al-Quran, وَالْبُدْنَ جَعَلْنَاهَا لَكُمْ مِنْ شَعَائِرِ اللَّهِ لَكُمْ فِيهَا خَيْرٌ فَاذْكُرُوا اسْمَ اللَّهِ عَلَيْهَا صَوَافَّ فَإِذَا وَجَبَتْ جُنُوبُهَا فَكُلُوا مِنْهَا وَأَطْعِمُوا الْقَانِعَ وَالْمُعْتَرَّ “Telah Kami jadikan untuk kamu unta-unta itu sebahagian dari syi’ar Allah, … Read more

MENGGABUNGKAN KURBAN DAN AKIKAH

Disusun Oleh Abu Rufaydah Para pembaca yang dirahmati Allah. Jika ditinjau dari sebab akikah dan kurban maka akan didapati perbedaan. Akikah disebabkan karena kelahiran anak dan kurban disebkan karena hari raya idul adha, sekalipun tujuannya sama untuk mendekatkan diri kepada Allah. Jika akikah sebagai bentuk mensyukuri nikmat kelahiran anak maka kurban sebagai bentuk mensyukuri nikmat … Read more

SIHIR – Dosa Besar yang Dianggap Biasa

Sihir termasuk dosa besar karena seorang tukang sihir pasti kufur kepada Allah. Allah Ta’ala berfirman, وَلَٰكِنَّ ٱلشَّيَٰطِينَ كَفَرُوا۟ يُعَلِّمُونَ ٱلنَّاسَ ٱلسِّحْرَ “tetapi setan-setan itulah yang kafir, mereka mengajarkan sihir kepada manusia (Al Baqarah:102) setan yang terlaknat sama sekali tidak memiliki tujuan apapun dalam mengajarkan sihir kepada manusia melainkan agar manusia membuat sekutu untuk Allah. kita … Read more

Donate
Address
Address

Contact

About Us

Blog